Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2018

WATU LUMPANG KEMBAR DESA SETRO DAN KLESEM

Gambar
" BLUSUKAN JEJAK KERAJAAN KUNO WATU LUMPANG KEMBAR SETRO BERGAS " Setelah melakukan kegiatan blusukan di desa Ngobo atau Kebun Karet PTPN IX Ngobo, kita melakukan penelusuran perjalanan menuju ke sebuah desa di  Kec. Bergas. Kab. Semarang. Dengan suasana masih di area perkebunan karet. Desa setro, Yang mempunyai kaitan erat dengan unsur cerita tentang keberadaan situs cagar budaya berupa watu lumpang. Watu Lumpang tersebut memiliki sebuah mitos, Bahkan legenda yg di kemas dalam cerita rakyak yang cukyp menarik, yang sudah menjamur di kalangan khalayak ramai, Khusunya di desa setro dan di desa klesem. Karena keberadaan watu lumpang tersebut berada di antara tengah tengah kedua desa tersebut. Di Pinggir jalan Utama, yang memiliki rute, Yang menghubungkan ke beberapa desa di antarnya, desa mendiro menuju desa Gondoriyo. Keberadasn ke dua situs tersebut Berada di sebelah kanan jalan, Jika arahnya dari desa Mendiro ke Gondoriyo,  Dan bahkan sebaliknya. Watu Lump

WATU LUMPANG DAN WATU LESUNG NGOBO

Gambar
" SISA SISA JEJAK PERADABAN KUNA WATU LUMPANG DAN WATU LESUNG PTPN NGOBO " Banyak Cerita yang tercetak di sekeliling kita, Yang bermula dengan munculnya peradaban Baru yang telah di buka, Pada masa kejayaan kerajaan kerajaan kuna di nusantara. Suatu peradaban yang menciptakan kehidupan dengan berbagai aktifitas di masa itu. Kehidupan Agraris tentunya, Yaitu kehidupan bertani, karena banyak bermunculan situs situs yang berhubungan dengan pertanian, Yang di wujudkan dengan alat yang membantu mempermudahkan suatu pekerjaan, Yaitu Watu Lumpang Dan Watu Lesung . Kebun Karet Ngobo Kebun Karet Ngobo Atau PTPN IX ngobo, Merupakan perkebunan karet yang telah di buka masa kolonial Belanda, Dan masih aktif berproduksi sampai sekarang. Leluhur kita rupanya sangat pintar dan cerdas, Mereka menciptakan peradaban baru di masa Kejayaan kerajaan Kuna, Memilih tempat tempat yang sangat subur. Buktinya, Tempat tempat seperti itu, telah di buka lagi dan di manfaatkan oleh p